Home » » Kekebalan homoral dan seluler

Kekebalan homoral dan seluler

 Respon kekebalan tubuh terhadap antigen dapat dibedakan menjadi dua jenis , yaitu kekebalan humoral
( antibody-mediated immunity ) dan kekebalan seluler ( call-mediated immunity ).

Kekebalan humoral

                  Kekebalan humoral adalah kekeblan yang melibatkan sel B dan Antibodi yang beredar dalam cairan darah dan limfe , ketika suatu antigen masuk kedakam tubuh untuk pertama kalinya , sel B membelah akan membentuk sel B plasma dan sel B pengingat  , sel B plasma menghasilkan antibodi yang berfungsi mengikat antigen , dengan demikian , mikrofag akan lebih mudah menangkap dan menghancurkan patogen , setelah infeksi berakhir , sel B plasma akan mati , sedangkan sel B pengingat akan tetap hidup dalam waktu lama.
serangkaian respons terhadap patogen ini disebut respon kekebalan primer.

kekebalan seluler

               kekebalan seluler adalah kekebalan yang melibatkan sel T yang bertugas menyerang sel-sel asing atau jaringan tubuh yang terinfeksi secara langsung , ketika sel T pembunuh kontak dengan antigen pada permukaan sel asing , sel T pembuluh akan menyerang dan menhancurkan dengan cara merusak membran sel asing  , apabila infeksi telah berhasil ditangani , sel T supresor akan menghantikan respons kekebalan dengan cara menghambat aktivitas sel T pembunuh akan membatasi produksi antibodi.

2 komentar:

  1. http://agenresmitransferfactor.com/5-cara-memelihara-kekebalan-tubuh.html

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus